Game-2D-PC

10 Rekomendasi Game 2D PC Yang Seru!

Platform game 2d pc sudah banyak berkembang dan banyak penggemar yang memainkan game ini, karena terkesan lebih menenangkan hati saat bermain.

Pada awal kemunculan game, seluruh yang dibuat bentuknya adalah game 2D PC. Karena pada saat itu teknologi yang digunakannya belum secanggih seperti saat ini. Sehingga seiring berkembangnya teknologi, para pembuat game sudah mulai belajar cara bermain game 3D. Namun eksistensi dari game 2D tidaklah pudar, banyak gamer yang lebih tertarik dengan game yang memiliki grafis 2D. Karena game 2D PC terkesan lebih santai dan menenangkan saat dimainkan.

Rekomendasi Game 2D PC

Berikut ini ada 10 rekomendasi game 2D PC yang seru untuk dimainkan ketika sedang waktu luang dan ingin mencari ketenangan tanpa kompetisi.

  • Limbo

Game 2D komputer yang pertama adalah Limbo. Game yang berada di dunia penuh kegelapan. Di sini anda dapat berpetualang dengan berbagai macam puzzle dan rintangan yang ada di depannya. Dibalut dengan hal yang misterius, kita harus memecahkan semua teka-teki agar semuanya lebih jelas.

  • Stardew Valley

Game yang dirilis tahun 2016. Di sini anda akan memainkan seorang karakter yang mengelola sebuah ladang hasil dari harta warisan kakeknya. Anda akan ditugaskan untuk mengelola ladang tersebut dengan baik.

  • Hollow Knight

Anda berperan sebagai seorang kesatria yang menjelajahi tempat bernama Hollow Nest. Suatu tempat yang hancur karena suatu penyakit supranatural. Anda akan melawan bos-bos jahat yang ada di tempat itu. Dan juga pemain dapat meningkatkan dan membuka kemampuan baru.

  • Terraria

Di game ini pemain akan berpetualang, membangun rumah, dan akan bertarung dengan berbagai musuh, pemain juga harus bisa bertahan hidup. Game situs evowin ini juga terdapat mode single player dan multiplayer, sehingga anda dapat memainkannya bersama teman anda.

  • Celeste

Berperan sebagai seseorang yang bernama Madeline, yang mengalami depresi. Sehingga ia ingin mendaki sebuah gunung yang ada di sana yang bernama Celeste. Pastikan ia sampai ke tujuannya dengan selamat.

  • Ori and The Blind Forest

Berada di dalam sebuah hutan yang lebat, anda berperan sebagai binatang yang mencoba untuk mencegah bencana terjadi. Dengan grafis yang sangat cantik anda akan menikmati pemandangannya saat dalam perjalanannya.

  • Undertale

Pemain akan bermain sebagai seorang anak kecil yang jatuh ke dunia bawah, yang dilindungi oleh sihir. Pemain juga dapat menjelajahi dunia ini dan dapat masuk ke suatu gedung dan gua. Pemain juga harus memecahkan teka-teki yang ada di dalamnya.

  • Hotline Miami

Karakter yang pemain perankan menerima sebuah pesan dari seseorang yang tidak dikenali, untuk pindah ke Miami dan harus mengeliminasi semua musuh yang ada di sana. Pemain dapat melakukan pengeliminasian sasaran dengan berbagai cara, seperti menggunakan pisau, atau senjata api.

  • Don’t Starve

Games 2D komputer bertemakan survival. Misi yang harus kita lakukan adalah bertahan hidup selama yang kita bisa, dan menghitung jumlah hari selama pemain bertahan hidup. Di sini anda akan bertahan hidup dari serangan monster yang ada.

  • Braid

Memecahkan seluruh teka-teki yang ada, pemain juga akan melawan beberapa lawan yang menghadang, dan mengambil kunci untuk memasuki sebuah pintu untuk lanjut ke tahap selanjutnya. cara mengontrol game ini sangat mudah seperti berlari, meloncat, dan mendaki.

Itu dia 10 rekomendasi games 2D PC yang dapat anda mainkan.

Kesimpulan

Walaupun di tengah banyaknya game 3D yang sangat bagus, namun game 2D pc juga tidak kalah saing. Banyak pemain yang bermain game jenis ini, karena cenderung lebih santai. Namun mungkin alasan terbesarnya adalah games 2d lebih banyak teka-teki yang dapat melatih otak untuk terus fokus.

Periode-Musim-Hujan-di-Indonesia Previous post Periode Musim Hujan di Indonesia yang Menarik Diketahui
Cara-Refund-ShopeePay Next post Cara Refund ShopeePay Setelah Transfer Uang, Apakah Bisa?